Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Perubahan Bentuk て Kata Kerja Bahasa Jepang

Perubahan Kata Kerja Bahasa Jepang Kebentuk ( て )


Perubahan bentuk て adalah perubahan kata kerja dari bentuk ます kebentuk て. Kata kerja ini biasaya sering dikombinasikan pengginaannya dengan kata います ( sedang belajar : べんきょうして います ).
Berikut tabel perubahan kata kerja kebentuk て :

Golongan 1:

KATAHiraganaAkhiranPerubahan (て)
Membeliかいますかって
Berdiriたちますたって
Berlariはしりますはしって
Memanggilよびますよんで
Minumのみますのんで
Meninggakしにますしんで
Bekerjaはたらきますはたらいて
Belokいそぎますいそいんで
Berbicarはなしますはなして

Golongan 2:

KATAHiraganaAkhiranPerubahan (て)
TidurねますGol.2ねて
Bangun TidurおきますGol.2おきて
MeminjamかりますGol.2かりて

Golongan 3:

KATAHiraganaAkhiranPerubahan (て)
MelakukanしますGol.3して

Posting Komentar untuk "Perubahan Bentuk て Kata Kerja Bahasa Jepang"